Progres Pelaksanaan Pembangunan Eco dan Edo Wisata Desa Kejapanan Serta Target Capaian

Harianmerdekapost.com, Pasuruan, Jatim – Salah satu program pembangunan pemerintah desa Kejapanan kecamatan Gempol kabupaten Pasuruan yang secara konsisten dilaksanakan adalah Destinasi wisata desa yang berlokasi di dusun Pandean desa Kejapanan kecamatan Gempol kabupaten Pasuruan yang pada tahun anggaran 2023 diawali dengan pembangunan gedung induk Lumbung pangan Nusantara.

WhatsApp Image 2024-08-14 at 08.26.44_722a5eba
WhatsApp Image 2024-08-12 at 15.08.45_aec22f95
WhatsApp Image 2024-08-12 at 17.34.06_006d80e8
WhatsApp Image 2024-08-12 at 19.14.11_8b2d3092
WhatsApp Image 2024-08-14 at 08.26.44_722a5eba WhatsApp Image 2024-08-12 at 15.08.45_aec22f95 WhatsApp Image 2024-08-12 at 17.34.06_006d80e8 WhatsApp Image 2024-08-12 at 19.14.11_8b2d3092

Berdasarkan hasil investigasi tim media harian merdeka post bersama rekan media dari Pojok kiri dan ketua LSM GMBI kecamatan Gempol pada hari sabtu tanggal (13-07-2024) telah mendapatkan beberapa temuan lapangan diantaranya adalah Pendirian dan pemasangan Gasebo dan dapur, yang dilaksanakan gotong royong dengan rekan -rekan Pokdarwis, sesuai fakta di lapangan bahwa Gasebo yang telah didirikan berjumlah 11 buah dan 1 buah ruang dapur.

Setelah melakukan pengambilan photo di lokasi destinasi wisata desa Kejapanan, Tim media harian merdeka post menemui kepala desa Kejapanan Bapak Rendi Saputra ( 13-07-2024) yang kebetulan berada di lokasi untuk konfirmasi tentang konsep dan perencanaan pembangunan destinasi wisata desa Kejapanan yang sudah 1 tahun dilaksanakan secara kontinyu dan berkesinambungan hingga sekarang ini, beliau menjelaskan bahwa konsep dan rencana pembangunan destinasi wisata desa Kejapanan adalah Eco dan Edo Wisata . Tuturnya!!.

Kami melaksanakan program pembangunan terkait wisata desa ini secara bertahap disamping melihat besaran alokasi anggaran,kami juga harus melaksanakan pembangunan infrastruktur yang ada dibeberapa dusun yang ada di wilayah desa kami yang harus dikerjakan. Jelasnya !!.

Ketika awak media harian merdeka post bertanya Mengapa kok tidak dilakukan perindangan lebih dahulu dengan dasar bahwa pada area lokasi destinasi eco dan edo wisata sangat panas, untuk perihal itu kami kerjakan sambil berjalan termasuk pembersihan rumput yang ada. Jawabnya!!.

See also  Ia Termasuk Dalam Daftar Tujuh Pemain Dari Akademi Vitesse Yang Dipromosikan Menjelang Musim Kompetisi Baru.

Pada saat awak media harian merdeka post bertanya dengan telah didirikan 11 buah Gasebo dan 1 buah lalu Apa target capaiannya, beliau menjelaskan kami akan dijadikan pusat kuliner dan paling lambat bulan Desember 2024 sudah bisa mulai beroperasi atau berjualan ,kami juga akan bangun aula edukasi dan beberapa stan UMKM. Tambahnya!!. Bersambung.( Budhi H).

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *