Ketua Kadin Lumajang ,Agus Setiawan, Ucapkan Selamat Kepada Ketua Baru Dan Berharap Bisa Berkontribusi Kepada Pemerintah Daerah 

Harianmerdekapost.com.lumajang.jawa timur. Pelantikan ketua umum Harian Badan Pengurus Cabang( BPC) Gapensi Lumajang H Abdul Munif, di lantik oleh Ketua Umum Badan Cabang Daerah ( BPD) Provinsi Jawa Timur H . M. Syarifudin , secara Aklamasi bertempat di kantor Gapensi Jl Akhmad Dahlan no 1 Lumajang turut hadir juga Kepala Dinas PUTR Lumajang, Ketua Kadin Lumajang.Agus Setiawan

Musyawarah Cabang VIII kali ini mengambil Tema  “Membangun daya saing di era digitalisasi dengan kepatuhan perijinan untuk kemajuan dunia jasa konstruksi.

Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kabupaten Lumajang Agus Setiawan yang akrab disapa Samco memberikan ucapan selamat dan sukses atas terpilihnya H.Abdul Munib sebagai Ketua Gapensi Kabupaten Lumajang Periode 2025 – 2030, semoga Gapensi makin jaya dan bisa berkontribusi memajukan Kabupaten Lumajang.

,” Selamat atas terpilihnya H. Abdul Munib sebagai Ketua Gapensi Lumajang, semoga semakin solid dan yang pasti bisa mendukung program – program pemerintahan Kabupaten Lumajang dengan kepimpinan Lumajang yang baru yakni Bunda Indah dan Mas Yudha, yang tentunya manjadikan Lumajang lebih baik dan lebih maju lagi,” Tegasnya..

Sementara itu, H . Abdul Munib yang baru saja dilantik sebagai Ketua BPC Gapensi Lumajang menyampaikan terima kasih atas amanah yang di embannya untuk menahkodai Gapensi Lumajang, pihaknya akan menjalankan amanah tersebut dengan ikhlas

“Mudah – mudahan saya bisa menjalankan amanah ini dengan penuh keikhlasan, banyak tantangan kedepan yang harus kita hadapi, namun apapun tantangan itu kita sebagai organisasi tertua dan terbesar, kita harus lebih bijak dengan terus meningkatkan profesionalitas dengan meningkatkan sumber daya manusia dalam organisasi ini dengan melakukan komunitas yang intens, pelatihan serta peluang usaha bersama, bersama anggota Gapensi Jaya,” jelasnya. ( AN).

See also  Keren, Dandim 0821 Lumajang Raih Penghargaan KASAD Dalam Perayaan Hari Juang TNI AD ke-78

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *